ORARI DaerahORARI Lokal

CAT UNAR BALMON SFR KELAS I SAMARINDA KE- I TAHUN 2023

Bertempat di Kantor Balmon Kelas I Samarinda di Jalan SULTAN SULAIMAN No. 55 Kecamatan Sambutan Kota SAMARINDA pada tanggal 30 Januari 2023 telah dilaksanakan UNAR REGULER yang diikuti sebanyak 17 orang peserta terdiri dari 9 orang mengikuti Ujian Tingkat Siaga, 5 orang mengikuti Ujian Kenaikan Tingkat Penggalang dan 3 orang Ujian Kenaikan Tingkat Penegak.
Hasil yang dicapai hanya 1 orang yang tdk dapat mengikuti Ujian Tingkat Siaga dan 16 orang peserta lainnya berhasil dengan baik mengikuti UNAR REGULER tersebut. Adapun peserta yang mengikuti kegiatan UNAR berasal dari ORARI Lokal Samarinda , ORARI Lokal Kutai Barat , ORARI Lokal Bontang dan ORARI Lokal Paser serta dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua ORARI Daerah Kalimantan Timur AJI ILMUDDIN – YB7UN serta Wakil Ketua ORARI Lokal Samarinda Sdr. WAHHYUNI – YB7 WHV dan Sekretaris ORLOK Samarinda Sdr. SUNARI – YB7VGB. Semoga hasil yang dicapai dapat berhasil guna dan berdaya guna untuk perkembangan ORARI di Kalmantan Timur.
ORARI BERSATU BERKARYA MENDUNIA
Kontributor Berita :  AJI ILMUDDIN – YB7UN
Translate »